Demi Lovato - Heart Attack | Makna Terjemahan Arti Lirik Lagu

Kata Heart Attack artinya adalah serangan jantung. Kata ini merujuk pada perasaan seseorang yang sedang jatuh cinta, karena biasanya seorang yang jatu

Makna lagu Heart Attack menceritakan tentang kisah Demi Lovato yang menutupi perasaan cintanya pada seorang pria, karena ia gengsi. Demi Lovato melakukan itu, karena selama ini ia adalah wanita yang populer dilingkungannya, sehingga orang-orang banyak yang naksir kepadanya. Hal tersebut tergambar jelas lewat lirik (Never said "yes" to the right guy / Tak pernah "iyakan" pria yang tepat).

Namun entah mengapa, setelah Demi Lovato mengenal pria yang ada dilirik lagu ini, perasaannya jadi berubah. Dari yang dulunya dikejar-kejar oleh pria-pria, sekarang ia malah ingin mengejar pria yang ada dilirik lagu ini.

Pria yang ada dilirik lagu ini, sepertinya adalah pria tampan penuh kharisma dan berbeda dengan pria-pria lain. Daya tarik seperti itulah yang membuat Demi Lovato tertarik, dan seolah-olah terkena serangan jantung saat bertemu dengan pria tersebut.

Kata Heart Attack artinya adalah serangan jantung. Kata ini merujuk pada perasaan seseorang yang sedang jatuh cinta, karena biasanya seorang yang jatuh cinta jantungnya akan berdebar-debar seperti terkena serangan jantung. Kata ini juga seringkali dipakai untuk menggambarkan tentang perasaan yang ditutup-tutupi, karena saat kita menutupi suatu hal jantung kita juga akan berdebar-debar.

Lewat lirik lagu Heart Attack ini, Demi Lovato seolah ingin memberitahu pendengarnya bahwa untuk mengerti tentang perasaan wanita yang sebenarnya memang terkadang membingungkan. Mereka mungkin akan bertingkah cuek, tapi bukan berarti dia benci padamu. Ini bisa jadi doi menutupi perasaan yang sebenarnya karena gengsi.

Terjemahan Arti Lirik Lagu Heart Attack Milik Demi Lovato

Oke mungkin itu saja makna singkat lirik lagu Heart Attack milik Demi Lovato. Berikut merupakan terjemahan, dan arti dari lirik YHeart Attack milik Demi Lovato, kedalam Bahasa Indonesia. Untuk menghayati lirik terjemahan-nya, putar video klip lagu Heart Attack milik Demi Lovato yang link-nya sudah admin cantumkan dibawah postingan. Namun jika kamu ingin mendengarkan lagu Heart Attack milik Demi Lovato di aplikasi pemutar musik lainnya, silahkan dengarkan di JOOX, Spotify, Apple Musik, iTunes, Google Play Music, Youtube Music, instagram story, facebook story atau TikTok.

Intro:
Puttin' my defenses up
Kupasang pertahanan diri
'Cause I don't wanna fall in love
Karena aku tak ingin jatuh cinta
If I ever did that, I think I'd have a heart attack
Jika aku jatuh cinta, kurasa aku kan mengalami serangan jantung

Verse 1:
Never put my love out on the line
Tak pernah mempertaruhkan cintaku
Never said "yes" to the right guy
Tak pernah "iyakan" pria yang tepat
Never had trouble getting what I want
Tak pernah ada masalah tuk dapatkan yang kumau
But when it comes to you, I'm never good enough
Tapi saat kau datang, aku merasa tak cukup baik
When I don't care
Saat aku tak peduli
I can play 'em like a Ken doll
Bisa kumainkan 'mereka seperti boneka
Won't wash my hair
Tak mau mencuci rambut
Then make him bounce like a basketball
Lalu memantulkannya seperti bola basket

Pre-Chorus:
But you make me wanna act like a girl
Tapi kau membuatku jadi seperti gadis yang salah tingkah
Paint my nails and wear high heels
Mengecat kuku dan memakai sepatu hak tinggi
Yes you make me so nervous that I just can't hold your hand
Ya kau membuatku gugup hingga tak mampu kugenggam tanganmu

Chorus:
You make me glow
Kau membuatku berbinar
But I cover up, won't let it show
Tapi kan kusembunyikan, takkan kutunjukkan
So I'm putting my defenses up
Maka kupasang pertahanan diri
'Cause I don't wanna fall in love
Karena aku tak ingin jatuh cinta
If I ever did that, I think I'd have a heart attack
Jika aku jatuh cinta, kurasa aku kan mengalami serangan jantung
I think I'd have a heart attack
Kurasa aku kan mengalami serangan jantung
I think I'd have a heart attack
Kurasa aku kan mengalami serangan jantung

Verse 2:
Never break a sweat for the other guys
Tak pernah keringatan untuk pria lain
When you come around, I get paralyzed
(Tapi) saat kau datang, aku jadi lumpuh
And every time I try to be myself
Dan setiap kali aku mencoba menjadi diriku sendiri
It comes out wrong like a cry for help
Ternyata serba salah layaknya jeritan minta tolong
It's just not fair
Sungguh tak adil
Pain's more trouble than love is worth
Lebih banyak memberi masalah daripada romansa
I gasp for air
Aku terengah-engah
It feels so good, but you know it hurts
Rasanya memang menyenangkan, tapi kau tahu hal itu juga menyakitkan

Pre-Chorus:
But you make me wanna act like a girl
Tapi kau membuatku jadi seperti gadis yang salah tingkah
Paint my nails and wear perfume
Mengecat kuku dan memakai parfum
For you, make me so nervous that I just can't hold your hand
Karena kau, membuatku gugup hingga tak mampu kugenggam tanganmu

Chorus:
You make me glow
Kau membuatku berbinar
But I cover up, won't let it show
Tapi kan kusembunyikan, takkan kutunjukkan
So I'm putting my defenses up
Maka kupasang pertahanan diri
'Cause I don't wanna fall in love
Karena aku tak ingin jatuh cinta
If I ever did that, I think I'd have a heart attack
Jika aku jatuh cinta, kurasa aku kan mengalami serangan jantung
I think I'd have a heart attack
Kurasa aku kan mengalami serangan jantung
I think I'd have a heart attack
Kurasa aku kan mengalami serangan jantung

Bridge:
The feelings are lost in my lungs
Perasaan itu menyesakkan paru-paruku
They're burning, I'd rather be numb
Perasaan itu membakar, lebih baik aku mati rasa
And there's no one else to blame
Dan tak ada orang lain yang bisa kusalahkan
So scared I'll take off and run
Sungguh takut hingga aku kan pergi dan berlari
I'm flying too close to the sun
Aku terbang terlalu dekat dengan mentari
And I'll burst into flames
Dan aku kan terbakar

Chorus:
You make me glow
Kau membuatku berbinar
But I cover up, won't let it show
Tapi kan kusembunyikan, takkan kutunjukkan
So I'm putting my defenses up
Maka kupasang pertahanan diri
'Cause I don't wanna fall in love
Karena aku tak ingin jatuh cinta
If I ever did that, I think I'd have a heart attack
Jika aku jatuh cinta, kurasa aku kan mengalami serangan jantung
I think I'd have a heart attack
Kurasa aku kan mengalami serangan jantung
I think I'd have a heart attack
Kurasa aku kan mengalami serangan jantung

Informasi Lirik Lagu Heart Attack

Itulah tadi terjemahan arti dari lirik lagu Heart Attack milik Demi Lovato yang sangat viral. Lagu ini terjual 215.000 kopi di Amerika Serikat pada minggu pertama perilisannya, dan memuncak di nomor sepuluh di Billboard Hot 100 AS.

*Penulis lirik lagu Heart Attack adalah Mitch Allan, Jason Evigan, Nikki Williams, Demi Lovato, Aaron Phillips, dan Sean Douglas. Lagu Heart Attack rilis pada tanggal 25 Februari 2013. Copyright © Emi April Music Inc., Bmg Platinum Songs Us, Bmg Platinum Songs, Seven Peaks Music, Bad Robot, Demi Lovato Publishing, Art In The Fodder Music, Sweet Grass County Music, Part Of The Problem Publishing, Philmore Publishing, Bmg Bumblebee, Bug Music Inc, Hipgnosis Songs Fund Limited. Lagu Heart Attack masuk ke dalam album Demi (2013). Sedangkan interpretasi terjemahan arti pada lirik lagu Heart Attack berasal dari pendapat pribadi penulis blog.

Demi Lovato - Heart Attack (Official Music Video)

Penutup

Kebanyakan dari kita selalu percaya bahwa setiap artis /penyanyi /penulis lagu yang baik, dapat secara efektif menyampaikan banyak makna disetiap lagunya. Sehingga walaupun hanya satu lagu, setiap orang/setiap pendengar dapat meng-interpretasi banyak makna disetiap liriknya. Interpetasi makna, arti dan terjemahan di lirik lagu Heart Attack milik Demi Lovato ini, berdasarkan asumsi penulis blog semata. Jadi, pada lagu Heart Attack milik Demi Lovato ini, terserah kalian ingin memaknai dan menerjemahkannya nya seperti apa ya. Interpretasi makna, arti dan terjemahandi lirik lagu Heart Attack milik Demi Lovato ini, jauh dari kata sempurna mengingat lagunya yang multitafsir, jadi jika ada pemikiran lain dari lagu ini tulis komentar dibawah.

Sometimes you just don't know the answer