Makna lagu Never Grow Up bercerita tentang Taylor Swift yang punya keinginan kembali kemasa kecilnya, dimana hidup dimasa kecil itu tanpa beban, menye
Makna lagu Never Grow Up bercerita tentang Taylor Swift yang punya keinginan kembali kemasa kecilnya, dimana hidup dimasa kecil itu tanpa beban, menyenangkan, sederhana dan tanpa pikiran. Swift hanya merasa lelah karena tumbuh menjadi orang dewasa itu rupanya cukup sulit dan menyedihkan, hingga seolah-olah masa kecil adalah yang terbaik.
Taylor Swift menulis lagu Never Grow Up ketika ia berada di akhir masa remajanya. Pada majalah billboard, Taylor Swift kemudian mengatakan "Dunia akan melemparkanmu cukup banyak masalah ketika kamu tumbuh dewasa. Sementara anak kecil yang polos tak pernah tahu apa yang akan terjadi dengan duna, mereka seoolah tanpa beban. Aku menulisnya ketika berusia 18 atau 19 tahun, dan lagu itu juga kudedikasikan untuk anak teman ku, dimana aku jadi ibu baptisnya"
Oke mungkin itu saja makna singkat lirik lagu Never Grow Up milik Taylor Swift. Berikut merupakan terjemahan, dan arti dari lirik Never Grow Up milik Taylor Swift, kedalam Bahasa Indonesia. Untuk menghayati lirik terjemahan-nya, putar video klip lagu Never Grow Up milik Taylor Swift yang link-nya sudah admin cantumkan dibawah postingan. Namun jika kamu ingin mendengarkan lagu Never Grow Up milik Taylor Swift di aplikasi pemutar musik lainnya, silahkan dengarkan di JOOX, Spotify, Apple Musik, iTunes, Google Play Music, Youtube Music, instagram story, facebook story atau TikTok.
Terjemahan Arti Lirik Lagu Never Grow Up Milik Taylor Swift
Verse 1:
Your little hand's wrapped around my finger
Tangan kecilmu menggenggam jemariku
And it's so quiet in the world tonight
Dan malam ini dunia begitu sepi
Your little eyelids flutter 'cause you're dreaming
Kelopak mata kecilmu bergetar karena mimpimu
So I tuck you in, turn on your favorite nightlight
Maka kuselimuti dirimu, kunyalakan lampu malam kesukaanmu
To you everything's funny
Bagimu segalanya menyenangkan
You've got nothing to regret
Tak ada yang kau sesali
I'd give all I have honey
Kan kuberi segala yang kupunya, sayang
If you could stay like that
Jika kau bisa terus begitu
Chorus:
Oh darling don't you ever grow up
Oh sayang, janganlah kau tumbuh dewasa
Don't you ever grow up
Janganlah kau tumbuh dewasa
Just stay this little
Teruslah semungil ini
Oh darling don't you ever grow up
Oh sayang, janganlah kau tumbuh dewasa
Don't you ever grow up
Janganlah kau tumbuh dewasa
It could stay this simple
Segalanya bisa terus sesederhana ini
I wont let nobody hurt you
Takkan kubiarkan siapapun menyakitimu
Wont let no one break your heart
Takkan kubiarkan seorang pun lukai hatimu
No one will desert you
Takkan ada yang meninggalkanmu
Just try to never grow up
Cobalah jangan tumbuh dewasa
Never grow up
Jangan tumbuh dewasa
Verse 2:
You're in the car on the way to the movies
Kau di mobil dalam perjalanan ke bioskop
And you're mortified your mom is dropping you off
Dan hatimu tersinggung, ibumu menurunkanmu
At 14 there is just so much you can't do
Di usia 14 ada banyak hal yang tak bisa kaulakukan
And you can't wait to move out someday and call your own shots
Dan kau tak sabar untuk bertualang dan menuntut giliranmu
But don't make her drop you off around the block
Tapi jangan buat dia menurunkanmu di gang itu
Remember that she's getting older too
Ingatlah dia juga bertambah tua
Don't lose the way that you dance around in your pj's getting ready for school
Jangan lupakan kebiasaanmu berdansa dalam piyama saat hendak berangkat ke sekolah
Chorus:
Oh darling don't you ever grow up
Oh sayang, janganlah kau tumbuh dewasa
Don't you ever grow up
Janganlah kau tumbuh dewasa
Just stay this little
Teruslah seimut ini
Oh darling don't you ever grow up
Oh sayang, janganlah kau tumbuh dewasa
Don't you ever grow up
Janganlah kau tumbuh dewasa
It could stay this simple
Segalanya bisa terus sesederhana ini
And no one's ever burned you
Dan tak seorang pun pernah membakarmu
Nothing's ever left you scarred
Tak sesuatupun kan menakutimu
And even though you want to
Dan meskipun kau ingin
Just try to never grow up
Cobalah untuk tak tumbuh dewasa
Bridge:
Take pictures in your mind
Ambillah gambar di benakmu
Of your childhood room
Tentang kamar masa kecilmu
Memorize what it sounded like
Ingatlah seperti apa kedengarannya
When your dad gets home
Saat ayahmu pulang
Remember the footsteps
Ingatlah langkah kaki itu
Remember the words said
Ingatlah kata-kata yang diucapkan
And all your little brother's favorite songs
Dan semua lagu-lagu kesukaan adik kecilmu
I just realized everything I have is someday gonna be gone
Baru kusadari segala yang kupunya suatu hari nanti kan hilang
So here I am in my new apartment
Maka di sinilah aku di apartemen baruku
In a big city, they just dropped me off
Di kota besar, mereka baru meninggalkanku
It's so much colder than I thought it would be
Jauh lebih dingin daripada yang kukira
So I tuck myself in and turn my nightlight on
Maka kuberselimut dan kunyalakan lampu tidur
Wish I'd never grown up
Berharap kutak pernah tumbuh dewasa
I wish I'd never grown up
Kuberharap tak pernah tumbuh dewasa
Chorus:
Oh I don't wanna grow up
Oh tak ingin kutumbuh dewasa
Wish I'd never grown up
Berharap aku tak pernah tumbuh dewasa
Could still be little
Masih terus kecil
Oh I dont wanna grow up
Oh aku tak ingin tumbuh dewasa
Wish I'd never grown up
Berharap tak pernah kutumbuh dewasa
It could still be simple
Segalanya mungkin masih sederhana
I won't let nobody hurt you
Takkan kubiarkan siapapun menyakitimu
Won't let no one break your heart
Takkan kubiarkan seorang pun lukai hatimu
And even though you want to
Dan meskipun kau ingin
Please try to never grow up
Cobalah jangan tumbuh dewasa
Outro:
Oh, oh
Don't you ever grow up
Jangan kau tumbuh dewasa
Never grow up
Jangan tumbuh dewasa
Just never grow up
Jangalah kau tumbuh dewasa
Informasi Lirik Lagu Never Grow Up
*Penulis lirik lagu Never Grow Up adalah Taylor Swift. Lagu Never Grow Up rilis pada tanggal 25 Oktober 2010. Lagu Never Grow Up masuk ke dalam album Speak Now (2010). Sedangkan interpretasi terjemahan arti pada lirik lagu Never Grow Up berasal dari pendapat pribadi penulis blog.
Penutup:
Kebanyakan dari kita selalu percaya bahwa setiap artis /penyanyi /penulis lagu yang baik, dapat secara efektif menyampaikan banyak makna disetiap lagunya. Sehingga walaupun hanya satu lagu, setiap orang/setiap pendengar dapat meng-interpretasi banyak makna disetiap liriknya. Interpetasi makna, arti dan terjemahan di lirik lagu Never Grow Up milik Taylor Swift ini, berdasarkan asumsi penulis blog semata. Jadi, pada lagu Never Grow Up milik Taylor Swift ini, terserah kalian ingin memaknai dan menerjemahkannya nya seperti apa ya. Interpretasi makna, arti dan terjemahan di lirik lagu Never Grow Up milik Taylor Swift ini, jauh dari kata sempurna mengingat lagunya yang multitafsir, jadi jika ada pemikiran lain dari lagu ini tulis komentar dibawah.
Taylor Swift ~ Never Grow Up (Official Music Video)
1 komentar