Katy Perry ~ Daisies | Terjemahan, Arti & Makna Lirik Lagu
Lagu “Daisies” menceritakan tentang seseorang wanita yang ingin mewujudkan semua impianya. Walaupun impianya itu besar, walaupun semua orang mengatakan bahwa sulit untuk mengejar semua impian itu, namun jika wanita itu tetap berusaha, ga ada yang gak munggkin. Suatu saat, jika kita berusaha pasti semua itu bisa terwujud. Katy Perry ~ Daisies | Terjemahan, Arti & Makna Singkat Lirik Lagu
Makna Lirik Lagu Katy Perry ~ Daisies
Dalam video yang ia unggah di Twitter pribadinya, Katty Perry menjelaskan bahwa lagu “Daisies” menceritakan tentang seseorang wanita yang ingin mewujudkan semua impianya. Walaupun impianya itu besar, walaupun semua orang mengatakan bahwa sulit untuk mengejar semua impian itu, namun jika wanita itu tetap berusaha, ga ada yang gak munggkin. Suatu saat, jika kita berusaha pasti semua itu bisa terwujud.Lagu ini sangat indah, lirik lagunya seolah mengajak kita untuk tak meremehkan hal-hal kecil layaknya sebuah mimpi. Karna yang kita anggap remeh pada saat ini, dikemudian hari hal tersebut bisa saja menjaidi besar. Jadi banyak-banyaklah merenung tentang apa-apa yang kau impikan, dan tentunya berusaha untuk menggapai semua itu. jangan dengarkan semua orang, jadilah diri sendiri yang Tangguh menggapai apa-apa yang kita impi-impikan
Kata daises atau jika diterjemahkan dan diartikan ke Bahasa Indonesia berarti bunga aster. Kata ini bermakna bahwa impian itu harumnya layaknya bunga aster, indahnya layaknya bunga aster yang ingin terus-terusan kita lihat. Bunga aster adalah lambing keindahan, sehingga jika kita mendapatkan bung aitu, hati kita menjadi Bahagia.
Oke mungin itu saja makna singkat lirik lagu Daisies milik Katy Perry. Berikut merupakan terjemahan, dan arti dari lirik lagu Daisies milik Katy Perry, kedalam Bahasa Indonesia. Untuk menghayati lirik terjemahan-nya, putar video klip lagu Daisies milik Katy Perry yang link-nya sudah admin cantumkan dibawah postingan. Namun jika kamu ingin mendengarkan lagu Daisies milik Katy Perry di aplikasi pemutar musik lainnya, silahkan dengarkan di JOOX, Spotify, Apple Musik, iTunes, Google Play Music, Youtube Music, instagram story, facebook story atau TikTok.
Terjemahan & Arti Lirik Lagu Katy Perry ~ Daisies
Verse 1:
Told them your dreams,
Beritahu mereka tentang impianmu
And they all started laughing
Dan mereka pasti kan menertawakanmu
I guess you're out of your mind
Ku rasa kau benar-benar gila
'Til it actually happens
Sampai semua itu benar-benar terjadi
Pre-chorus:
I'm the small town
Aku bagai kota yang kecil
One in seven billion
Satu diantara tuju milyar orang
Why can't be me?
Mengapa tak bisa jadi diri sendiri?
Chorus:
They told me i was out there,
Mereka berkata padaku aku tlah keluar jalus
tried to knock me down
Mereka coba menjatuhkanku
Took those sticks and stones,
Kuambil tongkat dan batu
Showed 'em i could build a house
Ku tujukan pada mereka bahwa aku bisa memangun tempat tinggal
They tell me that i'm crazy,
Mereka menyebutku gila
But i'll never let 'em change me
Namun aku takkan pernah membiiarkan mereka mengubah diriku
'Til they cover me in daisies, daisies, daisies
Hingga mereka menutupiku dengan bunga aster
They said i'm going nowhere,
Mereka berkata bahwa aku takkan kemana-mana
Tried to count me out
Mereka mencoba menjajaki ku
Took those sticks and stones,
Kuambil tongkat dan batu
Showed 'em i could build a house
Ku tujukan pada mereka bahwa aku bisa memangun tempat tinggal
They tell me that i'm crazy,
Mereka menyebutku gila
But i'll never let 'em change me
Namun aku takkan pernah membiiarkan mereka mengubah diriku
'Til they cover me in daisies, daisies, daisies
Hingga mereka menutupiku dengan bunga aster
Verse 2:
When did we all stop believing in magic?
Kapan kita semua berhenti percaya pada sihir?
Why did we put all our hopes in a box in the attic?
Mengapa kita harus menaruh semua harapan kita di sebuah kotak di loteng?
Pre-chorus 2:
I'm the long shot
Aku adalah tembakan yang pajang
I'm the hail mary
Aku adalah tembakan hail mary (tembakan terakir)
Why can't be me?
Mengapa tak bisa jadi diri sendiri?
Chorus:
They told me i was out there,
Mereka berkata padaku aku tlah keluar jalus
tried to knock me down
Mereka coba menjatuhkanku
Took those sticks and stones,
Kuambil tongkat dan batu
Showed 'em i could build a house
Ku tujukan pada mereka bahwa aku bisa memangun tempat tinggal
They tell me that i'm crazy,
Mereka menyebutku gila
But i'll never let 'em change me
Namun aku takkan pernah membiiarkan mereka mengubah diriku
'Til they cover me in daisies, daisies, daisies
Hingga mereka menutupiku dengan bunga aster
They said i'm going nowhere,
Mereka berkata bahwa aku takkan kemana-mana
Tried to count me out
Mereka mencoba menjajaki ku
Took those sticks and stones,
Kuambil tongkat dan batu
Showed 'em i could build a house
Ku tujukan pada mereka bahwa aku bisa memangun tempat tinggal
They tell me that i'm crazy,
Mereka menyebutku gila
But i'll never let 'em change me
Namun aku takkan pernah membiiarkan mereka mengubah diriku
'Til they cover me in daisies, daisies, daisies
Hingga mereka menutupiku dengan bunga aster
Bridge:
Hey, hey
Oh, cover me in daisies
Oh, tutupi aku dalam bunga aster
Hey, hey
Pre-chorus:
I'm the small town
Aku bagai kota yang kecil
One in seven billion
Satu diantara tuju milyar orang
Why can't be me?
Mengapa tak bisa jadi diri sendiri?
Chorus:
They told me i was out there,
Mereka berkata padaku aku tlah keluar jalus
tried to knock me down
Mereka coba menjatuhkanku
Took those sticks and stones,
Kuambil tongkat dan batu
Showed 'em i could build a house
Ku tujukan pada mereka bahwa aku bisa memangun tempat tinggal
They tell me that i'm crazy,
Mereka menyebutku gila
But i'll never let 'em change me
Namun aku takkan pernah membiiarkan mereka mengubah diriku
'Til they cover me in daisies, daisies, daisies
Hingga mereka menutupiku dengan bunga aster
They said i'm going nowhere,
Mereka berkata bahwa aku takkan kemana-mana
Tried to count me out
Mereka mencoba menjajaki ku
Took those sticks and stones,
Kuambil tongkat dan batu
Showed 'em i could build a house
Ku tujukan pada mereka bahwa aku bisa memangun tempat tinggal
They tell me that i'm crazy,
Mereka menyebutku gila
But i'll never let 'em change me
Namun aku takkan pernah membiiarkan mereka mengubah diriku
'Til they cover me in daisies, daisies, daisies
Hingga mereka menutupiku dengan bunga aster
Informasi Lirik Lagu Daisies:
*note; yang dimaksud the Hail Mary pada lirik Pre-Chorus adalah sebuah tembakan luar biasa yang terjadi dalam permainan sepak bola amerika. Lirik ini dimagsudkan bahwa kit aitu harus berusaha mewujudkan impian kita layaknya tembakan tersebut.Kebanyakan dari kita selalu percaya bahwa setiap artis /penyanyi /penulis lagu yang baik, dapat secara efektif menyampaikan banyak makna disetiap lagunya. Sehingga walaupun hanya satu lagu, setiap orang/setiap pendengar dapat meng-interpretasi banyak makna disetiap liriknya. interpetasi dan terjemahn di lirik lagu ini berdasarkan asumsi penulis blog semata. JadI, pada lagu ini, terserah kalian ingin memaknainya seperti apa ya. Interpretasi ini jauh dari kata sempurna mengingat lagunya yang multitafsir, jadi jika ada pemikiran lain dari lagu ini tulis komentar dibawah
*Penulis lirik lagu Daisies adalah Katy Perry, Jon Bellion, Michael Pollack, Jacob Kasher, Jordan K. Johnson & Stefan Johnson. Lagu ini rilis pada 15 mei tahun 2015. Sedangkan interpretasi pemaknaan pada lirik lagu ini berasal dari pendapat pribadi penulis blog.
Gabung dalam percakapan